Coco de Heaven Guest House adalah tempat sempurna untuk menginap di daerah Jimbaran Bali. Salah satu penginapan murah yang bagus dan nyaman untuk menginap dengan pelayanan yang baik dan memuaskan serta fasilitas lumayan lengkap. Akomodasi bertaraf hotel bintang 2 ini Letaknya juga strategis tidak jauh dari Pusat kota dan sangat dekat dengan Kasih Ibu General Hospital Kedonganan.
Bila anda berlibur ke Pulau Dewata Bali bersama keluarga dengan budget yang terbatas, ingin menginap di daerah Jimbaran maka memilih hotel dengan tarif murah adalah solusi tepat. Ada cukup banyak pilihan hotel murah di daerah Jimbaran Bali yang menawarkan kualitas pelayanan yang oke dan fasilitas memadai salah satunya adalah Coco de Heaven Guest House.
Coco de Heaven Guest House merupakan akomodasi terbaik dan pilihan populer wisatawan plesiran dan bisnis di Jimbaran Bali. Penginapan ini banyak diminati wisatawan karena selain harga sewa kamarnya yang murah, kualitas pelayanannya juga memuaskan rekomended banget deh pokoknya buat kamu yang berlibur ke Bali dengan budget terbatas. Lingkungannya yang asri, bersih dan terawat akan membuat anda merasa betah dan nyaman untuk menginap.
Selain pelayanan yang baik dan menyenangkan, hotel bintang 2 ini juga menawarkan sejumlah fasilitas menarik untuk memanjakan tamunya. Coco De Heaven Guest House memiliki sebuah kolam renang outdoor dan Taman untuk bersantai serta akses internet wifi gratis diseluruh area penginapan. Semua kamarnya ber-Ac dan memiliki kamar mandi pribadi. bagi anda yang membawa kendaraan terdapat tempat parkir mobil gratis.
#. Lokasi dan Alamat Coco de Heaven Guest House
Beralamat di Jln. Bypass Ngurah Rai 17-x, Kuta Selatan, Jimbaran, Bali, Indonesia, 80361. Nomor Telepon: (0361) 4724577. Letaknya strategis tidak jauh dari pusat kota dan mudah dijangkau dari Bandara Ngurah Rai hanya 15 menitan berkendara. Coco de Heaven Guest House jaraknya juga dekat dengan beberapa tempat penting dan objek wisata populer di daerah Jimbaran Bali seperti Kasih Ibu General Hospital Kedonganan, Pantai Kedonganan dan Jimbaran Fish Market. Berikut info lengkap tempat penting dan menarik disekitar hotel:
- Hawaii Bali Seafood Restaurant & Bar berjarak 140 m
- Noosa Restaurant berjarak 300 m
- Benoa Square berjarak 300 m
- Kasih Ibu General Hospital Kedonganan berjarak 390 m
- Pantai Kedonganan berjarak 1,06 km
- Pantai Kelan / Kelan Beach berjarak 1.31 km
- Jimbaran Fish Market berjarak 1,22 km
- Pusat Perbelanjaan Istana Alam berjarak 1.58 km
- Rama Krisna Oleh-oleh Khas Bali Tuban 1.84 km
- Bandara Internasional Ngurah Rai (DPS) 2,3 km
- Circus Waterpark Kuta berjarak 2.42 km
#. Fasilitas dan Layanan Hotel
Meski menawarkan tarif sewa kamar murah akan tetapi Coco de Heaven Guest House tetap berkomitmen memberikan pengalaman menginap yang menyenangkan dan tak terlupakan kepada semua tamu dengan pelayanannya yang memuaskan dan fasilitas terbaik. Para tamu bisa menikmati berbagai fasilitas dan layanan baik didalam kamar maupun diarea publik.
Penginapan murah di Jimbaran bertaraf hotel Bintang 2 ini memiliki kolam renang luar ruangan dan taman untuk bersantai. Sementara meja depan beroperasi 24 jam, hotel ini juga menawarkan layanan binatu dan layanan kamar berdasarkan permintaan, Layanan penyewaan mobil disediakan dengan biaya tambahan dan tempat parkir gratis.
Fasilitas dan Layanan umum:
- Akses Internet wifi gratis disemua area hotel
- Resepsionis 24 jam siap melayani semua tamu
- Tempat parkir mobil gratis
- Layanan taksi, Penyewaan mobil dan Sepeda
- Kolam renang luar ruangan dan Taman untuk bersantai
- Tersedia layanan Tur bagi anda yang ingin jalan-jalan
- Terdapat Dapur Bersama
- Layanan kamar, Layanan kebersihan harian
- Penitipan barang, Kotak penyimpanan barang berharga
Fasilitas Kamar:
- AC, TV satelit/kabel, Telepon, Akses WiFi gratis
- Kamar Bebas asap rokok
- Mesin pembuat teh/kopi, Air mineral kemasan
- Kulkas dan Bar mini
- Layanan dibangunkan tidur
- Meja, Lemari pakaian
- Kamar mandi dilengkapi Shower dan Perlengkapan mandi
#. Tarif Sewa Kamar Coco de Heaven Guest House
Hotel yang berdiri sejak tahun 2012 ini memiliki bangunan dua lantai dengan jumlah kamar 45 unit. Kamar bersih dan tenang dengan interior modern akan membuat istirahat anda terasa nyaman. Dari dalam kamar anda bisa melihat pemandangan Alam dan kolam renang. Coco de Heaven Guest House menawarkan kamar tipe Standard dan Deluxe dengan ukuran kamar 20 meter persegi dan tempat tidur 1 kasur double.
Setiap kamar memiliki kamar mandi pribadi dengan shower dilengkapi perlengkapan mandi. Untuk memberikan kenyamanan kepada semua tamu didalam kamar terdapat AC, Air mineral kemasan, telepon, wifi gratis, TV satelit/kabel, Mesin pembuat teh/kopi, meja, lemari pakaian, Bar mini dan kulkas. Ada tarif sewa kamar ditawarkan mulai harga Rp.129.607,- per malam.
Catatan: harga tentunya bisa berubah setiap waktu sesuai kebijakan pengelolah hotel. Bagi anda yang membawa anak berusia 4 tahun kebawah Menginap gratis jika menggunakan tempat tidur yang tersedia. Sedangkan anak berusia 5 tahun ke atas dianggap sebagai tamu dewasa dan harus menggunakan Kasur tambahan.
Oke, itulah review lengkap mengenai alamat, fasilitas dan harga menginap Coco de Heaven Guest House yang bagus dan nyaman. Semoga, hotel bintang 2 bisa menjadi refrensi buat anda yang sedang mencari penginapan murah di Jimbaran Bali dengan kaulitas pelayanan oke dan fasilitas memadai. Selamat berlibir!